Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2023

Belajar Ilmu Pariwisata

Gambar
 Pariwisata merupakan salah satu faktor peningkatan ekonomi di Indonesia, pariwisata sudah menjadi salah satu penggerak dalam kemajuan negara Indonesia, meskipun pariwisata adalah ilmu yang baru tetapi pariwisata sudah menunjukan dampak positif bagi dunia terkhusus negara Indonesia. Pariwisata sendiri merupakan segala sesuatu yang berhubungan dengan wisata termasuk pengusahaan obyek dan daya tarik wisata. Pariwisata dalam bahasa sansekerta, pariwisata diambil dalam dua kata yaitu pari dan wisata. Pari berarti sedang dan wisata berarti perjalanan jadi pariwisata adalah orang yang sedang atau yang melakukan perjalanan. Pariwisata bisa menjadi salah satu pilihan usaha bagi orang-orang yang mau melakukan usaha berupa pembukaan wisata alam yaitu pantai dan lain-lain tergantung bagaimana para pengelolah dapat melakukan dan mengembangkan itu objek wisata tersebut. Bicara tentang pariwisata kita tidak bisa memandang hanya sebatas perjalanan saja tetapi pariwisata di dalamnya terdapat berbagai

Welcome To Bali Island

Gambar
 Pariwisata Itu Asik              Sedikit bercerita tentang bagaimana perjalanan dari Pulau Alor ke Pulau Bali, sedikit saya ceritakan bahwa untuk melakukan perjalanan dari Alor ke Bali saya menggunakkan pelayaran kapal KM. Awu yang mana KM. Awu adalah satu-satunya pelayaran dari Alor menuju Benoa Bali. KM .Awu dilengkapi dengan fasilitas yang cukup memadai sehingga para penumpang cukup nyaman saat berada di KM. Awu. Perjalanan dengan menggunakan KM. Awu ini cukup memakan waktu beberapa hari kurang lebih empat hari berangkat dari Alor jam 01.00 pada tanggal 18 Agustus 2023, KM Awu memuat cukup banyak penumpang berkisar kurang lebih seribu penumang, saya berangkat dari pelabuhan Alor menuju Kupang dengan jangka waktu kurang lebih satu hari, kemudian berangkat dari Kupang menuju Pelabuhan Ipi Ende, di Ende KM. Awu berlabuh sekitar 3 jam, setelah itu dari Ende saya kemudian berangat lagi menuju Sumba dengan nama pelabuhan Waingapu, di Sumba para penumpang yang naik KM Awu cukup banyak dan